
Yogurt bisa dianggap makanan ajaib.
Bagaimana tidak. Untuk membuatnya, kita perlu bantuan bakteri –yang
tidak kasat mata-- yang mampu mengubah laktosa (gula susu) menjadi asam
laktat dan zat-zat penghasil citarasa lainnya. Juga, mengubah susu yang
tadinya cair menjadi semipadat. Di samping itu, bakteri tersebut dapat
membantu pencernaan kita jika ikut termakan bersama yogurt yang
dihasilkannya. Ajaib, bukan?
Dua jenis bakteri
...